Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [SBDR]     [PL]  [PB] 
 <<  Yesaya 38 >> 

1Maka pada masa itu Hizkiapun jatuh sakit hampir akan mati. Maka datanglah nabi Yesaya bin Amos mendapatkan baginda serta berkata kepadanya: "Demikianlah firman Allah: Hendaklah engkau berwasiat dari hal isi rumahmu karena engkau akan mati kelak tiada hidup lagi."

2Maka Hizkiapun memalingkan mukanya ke dinding lalu memohonkan kepada Allah sembahnya:

3"Ya Allah, ingatlah kiranya bagaimana aku sudah melakukan diriku di hadapan hadirat-Mu dengan kebenaran dan tulus hatiku serta kuperbuat barang yang baik pada pemmandangan-Mu."

4Maka menangislah Hizkia tersedih-sedih. Maka datanglah firman Allah kepada Yesaya demikian:

5"Pergilah engkau katakan kepada Hizkia: Bahwa demikianlah firman Allah Tuhan nenek moyangmu Daud itu: Bahwa telah Kudengar permintaanmu serta Kulihat air matamu bahwa Aku akan menambahi umurmu lima belas tahun lagi lamanya.

6Maka Aku akan melepaskan dikau dan negri inipun dari pada tangan raja Asyur dan Aku akan melindungkan negri ini.

7Maka inilah tandanya bagimu dari pada Allah, bahwa Allah akan sampaikan firman-Nya itu kelak.

8Maka Aku hendak mengembalikan naung itu sepuluh mata tangga yang sudah naung itu turun pada tangga perbuatan Ahas itu oleh matahari." Maka matahari itu kembalilah sepuluh mata tangga yang sudah ia turun itu.

9Bahwa inilah surat Hizkia, raja Yehuda, pada masa ia telah sakit lalu sembuh pula dari pada penyakitnya itu.

10Maka kataku: Bahwa pada pertengahan umurku kelak aku akan masuk pintu alam maut dan aku kehilangan segala tahunku yang lagi tinggal.

11Maka kataku: Bahwa tiada lagi aku akan melihat Allah yaitu Allah di negri orang hidup dan tiada lagi aku akan memandang manusia serta dengan segala isi dunia.

12Maka umurku telah dipindahkan dan dibawa pergi dari padaku seperti kemah gembala maka seperti pintunya aku sudah menggulung umurku maka ia akan mengerti aku dari pada benang lungsin dari pagi hari sampai malam kelak Engkau akan menghabiskan aku.

13Maka aku sudah berdiam diriku sampai pagi hari adapun seperti seekor singa demikianlah dipatahkan-Nya segala tulangku maka dari pagi hari sampai malam kelak Engkau akan menghabiskan aku.

14Maka seperti burung layang-layang atau burung bangau demikianlah aku mencicit maka aku berdukacita seperti burung merpati dan mataku kaburlah sebab senantiasa menengadah ya Allah aku teraniaya biarlah Engkau menjadi jaminanku.

15Apa gerangan yang hendak kukatakan maka Ialah juga yang telah berkata kepadaku dan Ialah yang telah melakukan yang demikian maka aku akan berjalan perlahan-lahan seumur hidupku oleh sebab kepahitan hatiku.

16Ya Tuhan oleh sebab segala perkara ini segala manusia hidup dan hayat jiwaku itupun semata-mata dalam yang demikian sebab itu segarkanlah kiranya aku dan hidupkan aku.

17Bahwa kepahitan yang amat sangat telah mendatangkan sejahtera bagiku tetapi sebab kasihmu akan jiwaku Engkau telah melepaskan dia dari pada tempat kebinasaan karena segala dosaku telah Engkau campakkan ke belakangmu.

18Karena kubur itu tiada boleh memuji Engkau dan mautpun tiada boleh memuliakan Dikau maka orang yang turun ke alam maut itu tiada boleh harap lagi akan kebenaran-Mu.

19Adapun orang hidup bahkan orang hidup itu ialah yang akan memuji Engkau seperti perbuatanku pada hari ini dan segala bapapun akan memberitahu kebenaran-Mu kepada anak-anaknya.

20Bahwa Allah itu hendak menyelamatkan aku sebab itu kita hendak menyanyi segala nyanyianku dengan bunyi kecapi sepanjang umur kita di dalam rumah Allah.

21Maka Yesaya itu sudah berkata: "Hendaklah diambil orang buah ara segempal lalu dilekatkannya pada bisul niscaya sembuhlah baginda."

22Maka Hizkiapun telah berkata: "Apakah tandanya aku akan naik ke rumah Allah itu?"


  Share Facebook  |  Share Twitter

 <<  Yesaya 38 >> 


Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel