Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [TB]     [PL]  [PB] 
 <<  Kejadian 42 : 20 >> 

TB: Tetapi saudaramu yang bungsu itu haruslah kamu bawa kepadaku, supaya perkataanmu itu ternyata benar dan kamu jangan mati." Demikianlah diperbuat mereka.


AYT: Lalu, bawalah adik bungsu kalian kepadaku supaya terbuktilah perkataan-perkataanmu, dan kalian tidak perlu mati.” Mereka pun melakukan seperti itu.

TL: Maka apabila kamu membawa akan adikmu itu kepadaku, niscaya didapati akan katamu itu benar adanya dan tiada kamu akan dibunuh. Maka dibuatlah oleh mereka itu demikian.

MILT: Dan saudaramu yang bungsu, haruslah kamu bawa kepadaku, supaya perkataanmu dapat terbukti, sehingga kamu tidak akan mati." Dan mereka melakukan hal itu.

Shellabear 2010: Tetapi kemudian bawalah adikmu yang bungsu itu kepadaku, sehingga perkataanmu terbukti benar dan kamu tidak mati.” Mereka pun menyetujuinya.

KS (Revisi Shellabear 2011): Tetapi kemudian bawalah adikmu yang bungsu itu kepadaku, sehingga perkataanmu terbukti benar dan kamu tidak mati." Mereka pun menyetujuinya.

KSKK: Lalu kamu akan kembali membawa juga saudara bungsumu; dengan itu kebenaran yang kamu katakan itu akan terbukti dan kamu menyelamatkan nyawamu." Mereka lakukan sebagaimana diperintahkan

VMD: Namun, kamu harus membawa saudara bungsumu kemari kepadaku, maka aku tahu bahwa kamu mengatakan kebenaran dan kamu tidak harus mati.” Mereka setuju atas hal itu.

TSI: Bawalah adik bungsu kalian kepadaku. Dengan begitu, kalian membuktikan bahwa kalian dapat dipercaya, sehingga kalian tidak akan dihukum mati.” Saudara-saudara Yusuf pun setuju.

BIS: Setelah itu kamu harus membawa adikmu yang bungsu kepadaku. Itulah buktinya nanti bahwa perkataanmu itu benar, dan kamu tidak akan kuhukum mati." Mereka setuju dengan keputusan gubernur itu.

TMV: Selepas itu kamu harus membawa adik kamu yang bongsu kepadaku. Itulah buktinya nanti bahawa kata-kata kamu itu benar, dan aku tidak akan menjatuhkan hukuman mati kepada kamu." Mereka setuju dengan keputusan gabenor itu.

FAYH: Tetapi bawalah adik kalian yang bungsu itu menghadap aku. Dengan demikian aku akan yakin bahwa semua yang kalian katakan itu benar, dan kalian tidak akan dihukum mati." Mereka setuju.

ENDE: Bawalah adikmu jang bungsu itu kepadaku; begitulah perkataanmu ternjata benar, dan kamu tidak akan mati". Maka mereka berbuat demikian.

Shellabear 1912: Dan saudaramu yang bungsu itu hendaklah kamu bawa kepadaku demikianlah kelak perkataanmu itu dibenarkan dan tiada kamu akan mati." Maka diperbuatnyalah yang demikian.

Leydekker Draft: Dan datangkanlah kamu 'adekhmu laki-laki kapadaku, maka kata-katamu 'akan terbenarkan, dan bukan kamu 'akan mati: maka marika 'itu sudah membowat bagitu.

AVB: Tetapi kemudian bawalah adikmu yang bongsu itu kepadaku, supaya kata-katamu terbukti benar dan kamu tidak mati.” Mereka pun menyetujuinya.


TB ITL: Tetapi saudaramu <0251> yang bungsu <06996> itu haruslah kamu bawa <0935> kepadaku <0413>, supaya perkataanmu <01697> itu ternyata benar <0539> dan kamu jangan <03808> mati <04191>." Demikianlah <03651> diperbuat <06213> mereka.


Jawa: Nanging adhimu kang wuragil iku sebakna marang ing ngarepku, supaya kandhamu iku katitika manawa bener lan kowe bakal ora kaukum pati.”

Jawa 1994: Nuli padha balia mréné ngajak adhimu sing cilik dhéwé, minangka bukti yèn kandhamu mau nyata, lan kowé ora dakukum pati." Kakang-kakangné mau padha ngrujuki usul mau,

Sunda: Maraneh kudu daratang deui mawa dulur anu bungsu, geusan bukti benerna pangakuan maraneh, sangkan kami ulah nepi ka maehan maraneh." Saderek-saderekna kapaksa ngiringan.

Madura: Saellana jareya ba’na kodu abali dha’ enna’ ngeba ale’na se bungso. Jareya menangka bukte ja’ cacana ba’na jareya bendher, ban ba’na bi’ sengko’ ta’ eokoma mate." Tan-taretanna Yusup narema potosanna gubennor jareya,

Bali: Nanging adin jerone ane paling cerika ento, patut edengang teken tiang, apanga raos jerone ento saja mabukti, apang jerone tusing matiang tiang.” Indike punika raris kamargiang antuk dane sareng sami.

Bugis: Purairo harusu’ko tiwii anrimmu maloloé lao ri iyya. Iyanaro buttinna matti makkedaé tongengngi iyaro ada-adammu, sibawa dé’na uhukkung matéko matu." Nasitujuini mennang apettunna gubernur-éro.

Makasar: Le’baki anjo musti nuerangi andi’nu bungkoa mae ri nakke. Iaminjo buttina sallang angkana ma’nassa kontutojengi anjo kanannu, siagang tenamo nulanihukkung mate." Situjumi ke’nanga ri anjo natappukia guburnurka.

Toraja: Iake mibaammo’ sae tu adimmi, manassa tongan tu kadammi sia tae’ mila dipatei. Napogau’mi susito.

Bambam: Sapo' indo adimmua' tämpä' la umbabaa' sule inde anna tandaanni diua tappa' si'da pa'tula'mua', anna mala tä'koa' dipatei.” Iya natuhu'im indo tula'na Yusuf.

Karo: Kenca bage arus ibaba kena senina kena si nguda ndai man bangku. Arah e kari tereteh maka tuhu kepe si ikataken kena e, emaka la kena kubunuh." Kai si ikataken Jusup payo akap kalak enda.

Simalungun: Tapi boan hanima ma angginima sianggian ai, ase tarhaporsayai hatanima anjaha ulang matei hanima.” Jadi ibahen sidea ma sonai.

Toba: Dung i boan hamu ma anggimuna siampudan i tu ahu, asa hinahaporseaan hatamuna i, jala unang mate hamu. Jadi dibahen nasida ma songon i.

Kupang: Ais bosong bawa datang bosong pung adi tu, ko jadi bukti bilang bosong orang jujur. Ko biar beta jang kasi hukum mati sang bosong.” Dengar bagitu, ju dong satuju.


NETBible: But you must bring your youngest brother to me. Then your words will be verified and you will not die.” They did as he said.

NASB: and bring your youngest brother to me, so your words may be verified, and you will not die." And they did so.

HCSB: Bring your youngest brother to me so that your words can be confirmed; then you won't die." And they consented to this.

LEB: But you must bring me your youngest brother. This will show that you’ve been telling the truth. Then you won’t die." So they agreed.

NIV: But you must bring your youngest brother to me, so that your words may be verified and that you may not die." This they proceeded to do.

ESV: and bring your youngest brother to me. So your words will be verified, and you shall not die." And they did so.

NRSV: and bring your youngest brother to me. Thus your words will be verified, and you shall not die." And they agreed to do so.

REB: but you must bring your youngest brother to me. In this way your words will be proved true, and you will not die.”

NKJV: "And bring your youngest brother to me; so your words will be verified, and you shall not die." And they did so.

KJV: But bring your youngest brother unto me; so shall your words be verified, and ye shall not die. And they did so.

AMP: But bring your youngest brother to me, so your words will be verified and you shall live. And they did so.

NLT: But bring your youngest brother back to me. In this way, I will know whether or not you are telling me the truth. If you are, I will spare you." To this they agreed.

GNB: Then you must bring your youngest brother to me. This will prove that you have been telling the truth, and I will not put you to death.” They agreed to this

ERV: But then you must bring your youngest brother back here to me. Then I will know that you are telling the truth, and you will not have to die.” The brothers agreed to this.

BBE: And come back to me with your youngest brother, so that your words may be seen to be true, and you will not be put to death. This is what you are to do.

MSG: But you have to bring your youngest brother back to me, confirming the truth of your speech--and not one of you will die." They agreed.

CEV: But you must bring your youngest brother to me. Then I'll know that you are telling the truth, and you won't be put to death. Joseph's brothers agreed

CEVUK: But you must bring your youngest brother to me. Then I'll know that you are telling the truth, and you won't be put to death. Joseph's brothers agreed

GWV: But you must bring me your youngest brother. This will show that you’ve been telling the truth. Then you won’t die." So they agreed.


NET [draft] ITL: But you must bring <0935> your youngest <06996> brother <0251> to <0413> me. Then your words <01697> will be verified <0539> and you will not <03808> die <04191>.” They did <06213> as he said <03651>.


  Share Facebook  |  Share Twitter

Studi lengkap, lihat: Alkitab SABDA.

 <<  Kejadian 42 : 20 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel