Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [SBDR]     [PL]  [PB] 
 <<  Maleakhi 2 >> 

1Akan sekarang bagi kamulah firman ini hai segala imam.

2Maka jikalau kamu tiada mau mendengar dan jikalau kamu tiada mau memperhatikan dia sehingga memuliakan nama-Ku, demikianlah firman Allah Tuhan segala tentara, niscaya Aku akan menyuruhkan kutuk ke atasmu dan Aku akan mengutuki segala berkatmu bahkan Aku memang telah mengutuki dia sebab tiada kamu memperhatikan firman itu.

3Bahwa oleh karenamu Aku akan binasakan segala benih serta Kupalitan tahi pada mukamu yaitu tahi segala kurbanmu dan kamupun akan dibuangkan sertanya.

4Maka kamu akan mengetahui bahwa Aku telah menyuruhkan kurban ini kepadamu supaya tetap perjanjian-Ku dengan dia, demikianlah firman Allah Tuhan segala tentara.

5Adapun perjanjian-Ku dengan dia yaitu hidup dan sejahtera maka Kukaruniakanlah yang demikian kepadanya supaya ia takut lalu takutlah ia akan Daku serta gemetar akan nama-Ku.

6Maka hukum kebenaran telah ada dalam mulutnya dan tiada suatu kesalahan pada bibirnya maka ia telah melakukan dirinya kepada-Ku dengan sejahtera dan tulus hatinya dan banyak orang telah dipalingkan dari pada kejahatannya.

7Karena patutlah biar mulut imam itu memeliharakan pengetahuan dan patut orang menuntut hukum pada lidahnya karena ialah pesuruh Allah Tuhan segala tentara.

8Tetapi kamu telah menyimpang dari pada jalan dan kamu telah menyebabkan banyak orang terserandung dalam hukum dan kamu telah merusakkan perjanjian Lewi itu, demikianlah firman Allah Tuhan segala tentara.

9Sebab itu, Akupun telah menjadikan kamu hina dan keji di hadapan segenap kaum ini pada hal kamu tiada memeliharakan jalan-Ku melainkan kamu telah memandang muka orang dalam perkara hukum.

10Bukankah kita sekalian sebapa? Bukankah Tuhan yang satu telah menjadikan kita? Mengapa pula kita berbuat khianat seorang akan seorang serta menghinakan perjanjian nenek moyang kita?

11Bahkan Yehuda telah berbuat khianat dan suatu perkara yang keji telah diperbuat di antara orang Israel dan di Yerusalem karena Yehuda telah menghinakan kekudusan Allah yang telah dikasihinya sehingga diperistrikannya anak perempuan dewa orang.

12Bahwa Allah akan membinasakan orang yang berbuat demikian dari dalam segala kemah Yakub baik orang yang berjaga baik orang yang menyahut dan barangsiapa yang mempersembahkan suatu persembahan kepada Allah Tuhan segala tentara.

13Maka demikianlah pula perbuatanmu yaitu kamu meliputi tempat kurban Allah dengan air mata dan dengan tangisan dan harang sehingga tiada diindahkan-Nya persembahan itu dan tiada mau menerima dia dari pada tanganmu.

14Tetapi kamu mengapa begitu bahkan yaitu sebab Allah telah naik saksi antara engkau dengan istrimu yang pada masa mudamu itu maka kepadanya juga engkau telah berbuat khianat sungguhpun yaitu kawanmu dan istri perjanjianmu.

15Maka bukankah dijadikannya satu sungguhpun baki roh itu ada padanya. Dan mengapa yang satu itu. Bahkan ditentukannya suatu benih yang beriman. Sebab itu ingatlah baik-baik akan rohmu dan jangan seorangpun berbuat khianat kepada istrinya yang pada masa mudanya.

16Karena, demikianlah firman Allah Tuhan bani Israel, bahwa Aku benci akan talak dan akan orang yang melindungkan aniaya dengan pakaiannya, demikianlah firman Allah Tuhan segala tentara, sebab itu, ingatlah baik-baik akan rohmu supaya jangan kamu berbuat khianat.

17Bahwa kamu telah menjemukan Allah dengan segala perkataanmu. Tetapi katamu: "Dengan apa kami telah menjemukan Dia?" Bahkan dalam hal kamu berkata: "Bahwa barangsiapa yang berbuat jahat ialah baik pada pemandangan Allah dan orang-orang itu diperkenankannya atau di manakah Tuhan yang menghukumkan?"



 <<  Maleakhi 2 >> 


Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Single Panel Single Panel