TB: Ya TUHAN, apakah manusia itu, sehingga Engkau memperhatikannya, dan anak manusia, sehingga Engkau memperhitungkannya?
AYT: Ya TUHAN, apakah itu manusia sehingga Engkau mengenalnya? Atau, anak manusia, sehingga Engkau memikirkannya?
TL: Ya Tuhan! apa gerangan manusia, maka Engkau berkenan akan dia? apa gerangan anak Adam, maka Engkau mengindahkan dia?
MILT: Ya TUHAN (YAHWEH - 03069), siapakah manusia sehingga Engkau mengenalnya? Siapakah anak manusia sehingga Engkau merancangkannya?
Shellabear 2010: Ya ALLAH, apakah manusia itu sehingga Engkau menaruh perhatian kepadanya? Atau anak manusia, sehingga Engkau mengindahkannya?
KS (Revisi Shellabear 2011): Ya ALLAH, apakah manusia itu sehingga Engkau menaruh perhatian kepadanya? Atau anak manusia, sehingga Engkau mengindahkannya?
KSZI: Ya TUHAN, apakah manusia, maka Engkau memeliharanya, atau anak manusia maka Engkau memberinya perhatian?
KSKK: Ya Tuhan, siapakah manusia itu, sehingga Engkau harus memperhatikannya, atau siapakah keturunan Adam, sehingga Engkau harus memelihara mereka?
VMD: Ya TUHAN, mengapakah manusia itu penting bagi-Mu? Mengapa Engkau mempedulikan kami?
BIS: TUHAN, apakah manusia sehingga Kauperhatikan dia? Siapakah dia sehingga Engkau mengindahkannya?
TMV: Ya TUHAN, apakah manusia sehingga Engkau memperhatikan dia? Dia manusia biasa, namun Engkau mengendahkan dia!
FAYH: Ya TUHAN, apakah manusia sehingga Engkau memperhatikan dia? Mengapa peduli akan umat manusia?
ENDE: Jahwe, apakah insan, maka Engkau mengetahuinja, apakah anak-manusia, maka Engkau memikirkannja?
Shellabear 1912: Ya Allah, apa gerangan manusia sehingga Engkau mengambil tahu akan dia, atau anak Adam, sehingga Engkau mengindahkan dia?
Leydekker Draft: Hej Huwa, 'apatah kiranja manusija, bahuwa 'angkaw meng`enal dija? 'anakh manusija, bahuwa 'angkaw hisabkan dija?
AVB: Ya TUHAN, apakah manusia, maka Engkau memeliharanya, atau anak manusia maka Engkau memberinya perhatian?
AYT ITL: Ya TUHAN <03069>, apakah <04100> itu manusia <0120> sehingga Engkau mengenalnya? Atau <03045>, anak <01121> manusia <0376>, sehingga Engkau memikirkannya <02803>?
TB ITL: Ya TUHAN <03069>, apakah <04100> manusia <0120> itu, sehingga Engkau memperhatikannya <03045>, dan anak <01121> manusia <0376>, sehingga Engkau memperhitungkannya <02803>?
TL ITL: Ya Tuhan <03069>! apa <04100> gerangan manusia <0120>, maka Engkau berkenan <03045> akan dia? apa gerangan anak <01121> Adam <0376>, maka Engkau mengindahkan <02803> dia?
AVB ITL: Ya TUHAN <03069>, apakah <04100> manusia <0120>, maka Engkau memeliharanya <03045>, atau anak <01121> manusia <0376> maka Engkau memberinya perhatian <02803>?
HEBREW: <02803> whbsxtw <0376> swna <01121> Nb <03045> whedtw <0120> Mda <04100> hm <03069> hwhy (144:3)
Jawa: Dhuh Yehuwah, manungsa punika punapa ta, dene kok Paduka gatosaken, punapadene anaking manungsa, dene kok Paduka galih?
Jawa 1994: Dhuh Allah, manungsa menika ajinipun menapa, déné kok Paduka gatosaken? Sinten ta manungsa menika, déné kok Paduka èngeti?
Sunda: Nun PANGERAN, naon manusa teh pangna ku Gusti dipirosea? Eta teh mung manusa, ku Gusti bet diperhatoskeun?
Madura: Ponapa manossa ka’dhinto, GUSTE, sareng Junandalem me’ egateyagi? Pasera manossa ka’dhinto, sareng Junandalem me’ ekagali?
Bali: Duh Ratu Sang Hyang Widi Wasa, sapasirake sujatinipun imanusa punika, kantos Palungguh IRatu ledang macingak ring ipun. Ipun wantah manusa pada, punapi awinannya Palungguh IRatu nglinguang ipun?
Bugis: PUWANG, aga tolinoé angkanna Mujampangiwi? Niga aléna angkanna Mubati-batiwi?
Makasar: O, Batara, apa todong anjo rupataua naKiparhatikangi? Inaika ia sa’genna Kijampangi?
Toraja: O PUANG, apa toda ia tu tolino, amMi pokariangananri? Sia iatu ma’rupa tau, amMi saileri?
Karo: O TUHAN, ise kin manusia maka IpergermetkenNdu ia? Ise kin ia maka IperdiatekenNdu ia?
Simalungun: Ham Jahowa, aha ma jolma in, ase ipardiatei Ham ia, anjaha anak ni jolma in, ase idingat Ham ia?
Toba: Ale Jahowa, tung aha ma nian jolma, umbahen pola ditanda Ho ibana? Anak ni jolma na gale, umbahen pola diparhamaol Ho ibana?
NETBible: O
NASB: O LORD, what is man, that You take knowledge of him? Or the son of man, that You think of him?
HCSB: LORD, what is man, that You care for him, the son of man, that You think of him?
LEB: O LORD, what are humans that you should care about them? What are mere mortals that you should think about them?
NIV: O LORD, what is man that you care for him, the son of man that you think of him?
ESV: O LORD, what is man that you regard him, or the son of man that you think of him?
NRSV: O LORD, what are human beings that you regard them, or mortals that you think of them?
REB: LORD, what are human beings that you should care for them? What are frail mortals that you should take thought for them?
NKJV: LORD, what is man, that You take knowledge of him? Or the son of man, that You are mindful of him?
KJV: LORD, what [is] man, that thou takest knowledge of him! [or] the son of man, that thou makest account of him!
AMP: Lord, what is man that You take notice of him? Or [the] son of man that You take account of him?
NLT: O LORD, what are mortals that you should notice us, mere humans that you should care for us?
GNB: LORD, what are mortals, that you notice them; mere mortals, that you pay attention to us?
ERV: LORD, why are people important to you? Why do you even notice us?
BBE: Lord, what is man, that you keep him in mind? or the son of man that you take him into account?
MSG: I wonder why you care, GOD--why do you bother with us at all?
CEV: Why do we humans mean anything to you, our LORD? Why do you care about us?
CEVUK: Why do we humans mean anything to you, our Lord? Why do you care about us?
GWV: O LORD, what are humans that you should care about them? What are mere mortals that you should think about them?
KJV: LORD <03068>_, what [is] man <0120>_, that thou takest knowledge <03045> (8799) of him! [or] the son <01121> of man <0582>_, that thou makest account <02803> (8762) of him!
NASB: O LORD<3068>, what<4100> is man<120>, that You take<3045> knowledge<3045> of him? Or the son<1121> of man<582>, that You think<2803> of him?
NET [draft] ITL: O Lord <03069>, of what <04100> importance is the human race <0120>, that you should notice <03045> them? Of what importance is mankind <0376> <01121>, that you should be concerned <02803> about them?
Studi lengkap, lihat: Alkitab SABDA.
Studi Alkitab dengan AI: Alkitab GPT.
Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Alkitab GPT
Bantuan