Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [AYT]     [PL]  [PB] 
 <<  Ulangan 11 : 31 >> 

AYT: Kamu akan menyeberangi Sungai Yordan dan memiliki tanah yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu. Kamu akan mendudukinya dan tinggal di sana.


TB: Sebab kamu ini sebentar lagi hendak menyeberangi sungai Yordan untuk memasuki dan menduduki negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu; dan bila kamu akan menduduki dan mendiaminya,

TL: Karena sekarang juga kamu pergi menyeberang Yarden hendak mengambil tanah itu akan milik pusaka yang telah dikaruniakan Tuhan, Allahmu, kepadamu, maka kamupun kelak mempunyai dia akan pusaka dan kamu akan mengeduduki dia.

MILT: Sebab kamu ini akan menyeberangi Yordan untuk masuk dan memiliki negeri yang telah TUHAN (YAHWEH - 03068), Allahmu (Elohimmu - 0430), berikan kepada kamu, dan kamu akan memiliki dan mendiaminya.

Shellabear 2010: Kamu akan segera menyeberangi Sungai Yordan untuk masuk dan menduduki negeri yang dikaruniakan ALLAH, Tuhanmu, kepadamu. Setelah kamu mendudukinya dan tinggal di dalamnya,

KS (Revisi Shellabear 2011): Kamu akan segera menyeberangi Sungai Yordan untuk masuk dan menduduki negeri yang dikaruniakan ALLAH, Tuhanmu, kepadamu. Setelah kamu mendudukinya dan tinggal di dalamnya,

KSKK: Sekarang kamu akan menyeberangi Yordan untuk memiliki tanah yang Yahweh akan berikan kepadamu. Kamu akan memilikinya dan mendiaminya,

VMD: Kamu akan menyeberangi Sungai Yordan. Kamu akan mengambil tanah yang diberikan TUHAN Allahmu kepadamu. Tanah itu adalah milikmu. Apabila kamu menduduki tanah itu,

TSI: Tidak lama lagi, kalian akan menyeberangi sungai Yordan untuk menduduki negeri yang TUHAN berikan kepada kalian. Sesudah kalian menduduki negeri itu,

BIS: Tak lama lagi kamu menyeberangi Sungai Yordan dan menduduki tanah yang diberikan TUHAN Allahmu kepadamu. Sesudah kamu merebut tanah itu dan berdiam di situ,

TMV: Tidak lama lagi kamu akan menyeberangi Sungai Yordan dan menduduki tanah yang diberikan TUHAN, Allah kamu kepada kamu. Apabila kamu sudah menduduki tanah itu dan menetap di sana,

FAYH: Kamu akan menyeberangi Sungai Yordan dan diam di negeri yang akan diberikan TUHAN kepadamu.

ENDE: Karena kini kamu hendak menjeberangi sungai Jarden, untuk masuk dan menduduki negeri jang akan dianugerahkan kepadamu oleh Jahwe Allahmu. Kamu memang akan menduduki dan mendiaminja.

Shellabear 1912: Karena kamu akan menyeberang Yordan hendak masuk memiliki tanah yang dikaruniakan Tuhanmu Allah kepadamu maka kamu akan beroleh dia lalu duduk di dalamnya.

Leydekker Draft: Karana kamu 'ini nanti menjabarang Jardejn 'itu, sopaja kamu masokh berpusaka tanah 'itu, jang Huwa 'Ilah kamu hendakh berikan pada kamu: maka kamu 'akan memegang 'itu 'akan pusaka, dan dudokh dalamnja.

AVB: Kamu sudah hendak menyeberangi Sungai Yordan untuk masuk dan menduduki negeri yang dikurniakan TUHAN, Allahmu, kepadamu. Setelah kamu mendudukinya dan tinggal di situ,


TB ITL: Sebab <03588> kamu <0859> ini sebentar lagi hendak menyeberangi <05674> sungai Yordan <03383> untuk memasuki <0935> dan menduduki <03423> negeri <0776> yang <0834> diberikan <05414> kepadamu oleh TUHAN <03068>, Allahmu <0430>; dan bila kamu akan menduduki <03423> dan mendiaminya <03427>,


Jawa: Sadhela engkas kowe bakal padha nyabrang ing bengawan Yarden, lumebu lan ngejegi nagara peparinge Sang Yehuwah, Gusti Allahmu, marang kowe; dene samangsa nagara iku wus kelakon padha kokenggoni lan kokebeki,

Jawa 1994: Ora suwé menèh kowé bakal padha nyabrang ing Kali Yardèn lan ngenggoni tanah sing diparingaké déning Pangéran Allahmu marang kowé. Sawisé kokrebut lan kokenggoni,

Sunda: Moal lila deui maraneh bakal meuntasan Walungan Yordan, bakal ngarebut tanah anu ku PANGERAN bakal dipaparinkeun.

Madura: Sakejja’ aggi’ ba’na bakal alengka’a Songay Yordan pas ngobasa’ana tana se eparengngagi ka ba’na bi’ GUSTE Allahna. Saellana ba’na arebbu’ tana jareya ban pas neng e jadhiya,

Bali: Tan malih asue semeton jaga nglintangin Tukad Yordane, saha jaga ngaug jagat sane kapaicayang ring semeton antuk Ida Sang Hyang Widi Wasa, Widin semetone. Yening semeton sampun ngaug tur jenek alungguh irika,

Bugis: Dé’na namaitta namuwalléttoiwi Salo Yordan sibawa tudangiwi tana iya Nawéréngngékko PUWANG Allataalamu. Puranana musittai tanaéro sibawa monro kuwaro,

Makasar: Tassalloami nanu’limbang ri Binanga Yordan siagang nupammantangngi butta Napassareanga Karaeng Allata’alanu mae ri kau. Punna le’baki nualle anjo buttaya siagang punna ammantang mako anjoreng,

Toraja: Belanna la sakka’komi la ullamban Yordan la malekomi lako tondok tu la miala mipoapa, tu la Nabenkomi PUANG, Kapenombammi, ammi alai mipoapa sia minii ma’tondok.

Karo: Nandangi ikeparindu me Lau Jordan guna ngiani negeri si ibereken TUHAN Dibatandu man bandu. Adi nggo man bandu ras iinganindu negeri e,

Simalungun: Ai diparan nasiam ma Jordan, laho masuk manean tanoh, na dob binere ni Jahowa Naibata nasiam bani nasiam; teanon nasiam ma ai anjaha marianan ma nasiam ijai.

Toba: Ai tariparanmuna nama Jordan laho masuk manean tano, naung nilehon ni Jahowa, Debatamuna i tu hamu bahen partalianmuna, laos maringan hamu disi.


NETBible: For you are about to cross the Jordan to possess the land the Lord your God is giving you, and you will possess and inhabit it.

NASB: "For you are about to cross the Jordan to go in to possess the land which the LORD your God is giving you, and you shall possess it and live in it,

HCSB: For you are about to cross the Jordan to enter and take possession of the land the LORD your God is giving you. When you possess it and settle in it,

LEB: You’re about to cross the Jordan River to enter and take possession of the land the LORD your God is giving you. When you take possession of it and live there,

NIV: You are about to cross the Jordan to enter and take possession of the land the LORD your God is giving you. When you have taken it over and are living there,

ESV: For you are to cross over the Jordan to go in to take possession of the land that the LORD your God is giving you. And when you possess it and live in it,

NRSV: When you cross the Jordan to go in to occupy the land that the LORD your God is giving you, and when you occupy it and live in it,

REB: You are about to cross the Jordan to enter and occupy the land which the LORD your God is giving you. Occupy it and settle in it,

NKJV: "For you will cross over the Jordan and go in to possess the land which the LORD your God is giving you, and you will possess it and dwell in it.

KJV: For ye shall pass over Jordan to go in to possess the land which the LORD your God giveth you, and ye shall possess it, and dwell therein.

AMP: For you are to cross over the Jordan to go in to possess the land which the Lord your God gives you, and you shall possess it and live in it.

NLT: For you are about to cross the Jordan to occupy the land the LORD your God is giving you. When you are living in that land,

GNB: You are about to cross the Jordan River and occupy the land that the LORD your God is giving you. When you take it and settle there,

ERV: You will go across the Jordan River. You will take the land that the LORD your God is giving you. This land will belong to you. When you are living in this land,

BBE: For you are about to go over Jordan to take the heritage which the Lord your God is giving you, and it will be your resting-place.

MSG: You are crossing the Jordan River to invade and take the land that GOD, your God, is giving you.

CEV: Soon you will cross the Jordan River to conquer the land that the LORD your God is giving you. And when you have settled there,

CEVUK: Soon you will cross the River Jordan to conquer the land that the Lord your God is giving you. And when you have settled there,

GWV: You’re about to cross the Jordan River to enter and take possession of the land the LORD your God is giving you. When you take possession of it and live there,


NET [draft] ITL: For <03588> you <0859> are about to cross <05674> the Jordan <03383> to possess <03423> the land <0776> the Lord <03068> your God <0430> is giving <05414> you, and you will possess <03423> and inhabit <03427> it.


  Share Facebook  |  Share Twitter

 <<  Ulangan 11 : 31 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel