Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [AYT]     [PL]  [PB] 
 <<  Yesaya 42 : 17 >> 

AYT: Mereka akan berbalik ke belakang dan akan sangat malu dengan aibnya, yang percaya kepada patung-patung dan yang berkata kepada patung-patung tuangan, “Kamulah ilah kami.”


TB: Orang-orang yang percaya kepada patung pahatan akan berpaling ke belakang dan mendapat malu, yaitu orang-orang yang berkata kepada patung tuangan: "Kamulah allah kami!"

TL: Pada masa itu undurlah dan kemalu-maluanlah kelak segala orang yang harap pada patung pahat dan yang berkata kepada patung tuangan: Kamulah dewata kami!

MILT: Mereka akan berbalik ke belakang, mereka menjadi malu dengan aibnya, mereka yang percaya kepada patung, yang berkata kepada patung tuangan: Engkaulah allah (Elohim - 0430) kami."

Shellabear 2010: Tetapi orang-orang yang percaya kepada patung ukiran dan yang berkata kepada patung tuangan, “Kamulah tuhan kami!”, akan dipukul mundur dan menjadi sangat malu.

KS (Revisi Shellabear 2011): Tetapi orang-orang yang percaya kepada patung ukiran dan yang berkata kepada patung tuangan, "Kamulah tuhan kami!", akan dipukul mundur dan menjadi sangat malu.

KSKK: Akan tetapi mereka yang percaya kepada patung-patung dan berkata kepada berhala-berhala, "Kamulah allah kami," akan berpaling dengan malu.

VMD: tetapi beberapa dari mereka telah meninggalkan Aku. Mereka mempunyai patung berlapis emas dan berkata kepada patung itu, ‘Kamulah dewaku.’ Mereka percaya kepada dewanya, tetapi mereka akan kecewa.”

BIS: Orang yang percaya kepada patung berhala dan mengakuinya sebagai ilah mereka, akan dihina dan dipermalukan."

TMV: Semua orang yang percaya kepada berhala, dan menganggap patung-patung sebagai dewa akan dihinakan dan dipermalukan."

FAYH: Tetapi mereka yang percaya kepada patung-patung ukiran dan menyebutnya sebagai allah mereka, akan dipermalukan; mereka akan dikecewakan."

ENDE: Mundur dan sangat bermalu hendaknja mereka jang pertjaja pada berhala, jang berkata kepada patung tuangan: "Kamulah Allah kami."

Shellabear 1912: Tetapi segala orang yang percaya akan patung ukiran dan yang berkata kepada patung tuangan itu: "Bahwa kamulah tuhan kami!", niscaya orang-orang itu akan diundurkan dan sangat beroleh malu.

Leydekker Draft: Tetapi 'awrang 'itu 'akan 'ondor kabalakang, dan bermaluw-maluwan jang 'ada harap pada patong jang terpahat, jang 'ada kata pada gambar jang tertuwang; kamu 'ada 'Alihat kamij.

AVB: Tetapi orang yang percaya kepada patung ukiran dan yang berkata kepada patung tuangan, “Kamulah tuhan kami”, akan dipukul mundur dan menjadi sangat malu.


TB ITL: Orang-orang yang percaya <0982> kepada patung pahatan <06459> akan berpaling <05472> ke belakang <0268> dan mendapat malu <01322> <0954>, yaitu orang-orang yang berkata <0559> kepada patung tuangan <04541>: "Kamulah <0859> allah <0430> kami!"


Jawa: Wong kang padha kumandel marang reca tatahan bakal padha mundur lan kawirangan, yaiku para wong kang celathu marang reca cithakan: “Paduka punika allah kawula!”

Jawa 1994: Akèh wong sing precaya karo reca-reca, lan dianggep Allah, bakal padha kwirangan lan dikalahaké."

Sunda: Sakur nu percaya ka arca-arca, anu miallah ka brahala-brahala, bakal direndahkeun jeung dihina."

Madura: Oreng se parcaja ka arca brahala ban nganggep ca-arca jareya menangka dibana, bakal eya’-seya’a ban epamalowa."

Bali: Sawatek anake ane pracaya teken arca-arca, ane nunas ica teken palawatan widinnyane, lakar kanistayang tur nandang kimud.”

Bugis: Tau iya mateppe’é ri dato-dato barahalaé sibawa mangakuiwi selaku déwatana mennang, ripakatunai matu sibawa ripakasiri."

Makasar: Tau tappaka mae ri patung barhalaya na naakui ke’nanga a’jari allata’alana, lanihinai siagang lanipakasiriki."

Toraja: La sorong boko’ sia la kasirisan tu mintu’ to sande’ lako rapang-rapang dipodeata dipa’; tu to ma’kada lako rapang-rapang dipodeata dipati’no’, kumua: Kamumo tu deatangki.

Karo: Kerina kalak si ernalem man berhala-berhala, kalak si ngataken maka gana-gana me dibatana, la banci lang ihina janah mela akapna."

Simalungun: Maningon surut do hupudi anjaha tarbador sagala na martenger ni uhur bani gana-gana na niuhir, na mangkatahon bani gana-gana na tinuang, “Nasiam do Naibatanami.”

Toba: Ingkon sumurut tu pudi, jala tarurak situtu halak na marpos ni roha di ganaganaan na niuhir halak na mandok tu ganaganaan na tinompa: Hamu do debatanami!


NETBible: Those who trust in idols will turn back and be utterly humiliated, those who say to metal images, ‘You are our gods.’”

NASB: They will be turned back and be utterly put to shame, Who trust in idols, Who say to molten images, "You are our gods."

HCSB: They will be turned back and utterly ashamed--those who trust in idols and say to metal-plated images: You are our gods!

LEB: Then those who trust idols and those who say to statues, "You are our gods" will be turned away and put to shame.

NIV: But those who trust in idols, who say to images, ‘You are our gods,’ will be turned back in utter shame.

ESV: They are turned back and utterly put to shame, who trust in carved idols, who say to metal images, "You are our gods."

NRSV: They shall be turned back and utterly put to shame—those who trust in carved images, who say to cast images, "You are our gods."

REB: Those who put their trust in an image, and say to idols, “You are our gods,” will be repulsed in bitter shame.

NKJV: They shall be turned back, They shall be greatly ashamed, Who trust in carved images, Who say to the molded images, ‘You are our gods.’

KJV: They shall be turned back, they shall be greatly ashamed, that trust in graven images, that say to the molten images, Ye [are] our gods.

AMP: They shall be turned back, they shall be utterly put to shame, who trust in graven images, who say to molten images, You are our gods.

NLT: But those who trust in idols, calling them their gods––they will be turned away in shame.

GNB: All who trust in idols, who call images their gods, will be humiliated and disgraced.”

ERV: But some of them have left me. They say to their gold statues, ‘You are my gods.’ They trust their false gods, but they will be disappointed and shamed.

BBE: They will be turned back and be greatly shamed who put their hope in pictured images, who say to metal images, You are our gods.

MSG: But those who invested in the no-gods are bankrupt--dead broke.

CEV: Everyone who worships idols as though they were gods will be terribly ashamed.

CEVUK: Everyone who worships idols as though they were gods will be terribly ashamed.

GWV: Then those who trust idols and those who say to statues, "You are our gods" will be turned away and put to shame.


NET [draft] ITL: Those who trust <0982> in idols <06459> will turn <05472> back <0268> and be utterly humiliated <01322> <0954>, those who say <0559> to metal images <04541>, ‘You <0859> are our gods <0430>.’”


  Share Facebook  |  Share Twitter

 <<  Yesaya 42 : 17 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel