42:5Berkatalah Allah, TUHAN, yang menciptakan langit dan membentangkannya, yang menghamparkan bumi dan semua yang dihasilkannya, yang memberikan napas kepada manusia di atasnya dan roh kepada mereka yang berjalan di dalamnya.