Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [TB]     [PL]  [PB] 
 <<  Keluaran 13 : 3 >> 

TB: Lalu berkatalah Musa kepada bangsa itu: "Peringatilah hari ini, sebab pada hari ini kamu keluar dari Mesir, dari rumah perbudakan; karena dengan kekuatan tangan-Nya TUHAN telah membawa kamu keluar dari sana. Sebab itu tidak boleh dimakan sesuatupun yang beragi.


AYT: Musa berkata kepada umat itu, “Ingatlah hari ini, ketika kamu keluar dari Mesir, keluar dari rumah perbudakan, sebab dengan kekuatan tangan-Nya, TUHAN membawamu keluar dari sana: jangan makan apa pun yang beragi.

TL: Arakian, maka kata Musa kepada orang banyak itu: Ingatlah kamu akan hari ini, yaitu hari yang kamu keluar dari Mesir, dari dalam tempat perhambaan itu, karena dengan tangan yang kuat Tuhan telah membawa akan kamu keluar dari sini, maka sebab itu yang berkhamir itu tiada boleh dimakan.

MILT: Lalu Musa berkata kepada umat itu, "Peringatilah hari ini --saat kamu keluar dari Mesir, dari rumah perbudakan, karena dengan kekuatan tangan, TUHAN (YAHWEH - 03068) telah membawa kamu keluar dari situ-- dan apa yang beragi, janganlah dimakan.

Shellabear 2010: Lalu kata Musa kepada bangsa itu, “Peringatilah hari ini, hari ketika kamu keluar dari Mesir, dari tempat perhambaan, karena dengan kuasa tangan-Nya ALLAH telah membawa kamu keluar dari sana. Sesuatu yang beragi tidak boleh kamu makan.

KS (Revisi Shellabear 2011): Lalu kata Musa kepada bangsa itu, "Peringatilah hari ini, hari ketika kamu keluar dari Mesir, dari tempat perhambaan, karena dengan kuasa tangan-Nya ALLAH telah membawa kamu keluar dari sana. Sesuatu yang beragi tidak boleh kamu makan.

KSKK: Berkatalah Musa kepada rakyat, "Peringatilah hari ketika kamu keluar dari Mesir, dari rumah perhambaan, sebab Tuhan telah membawa kamu keluar dengan kekuasaan-Nya; Oleh sebab itu, kamu tidak boleh makan roti yang beragi.

VMD: Musa berkata kepada umatnya, “Ingatlah hari itu. Kamu adalah hamba di Mesir, tetapi pada hari itu TUHAN memakai kuasa-Nya yang besar dan membebaskan kamu. Ia membawamu keluar dari sana. Jangan makan roti yang beragi.

TSI: Kemudian Musa berkata kepada umat Israel, “Ingatlah, hari ini adalah hari kalian keluar dari Mesir, tempat perbudakan. TUHAN sudah membawa kalian keluar dari sana dengan kuasa-Nya yang besar. Peringatilah hari ini dengan cara tidak memakan roti yang beragi.

BIS: Musa berkata kepada bangsa Israel, "Pada hari ini TUHAN membebaskan kamu dengan kuasa-Nya yang besar, sehingga kamu dapat keluar dari Mesir, tempat kamu diperbudak. Sebab itu, peringatilah hari ini. Janganlah makan roti yang beragi.

TMV: Musa berkata kepada orang Israel, "Ingatlah hari ini, hari kamu meninggalkan Mesir, tempat kamu dijadikan hamba. Pada hari ini TUHAN membawa kamu keluar dengan kuasa-Nya yang besar; kamu tidak boleh makan roti yang beragi.

FAYH: Lalu Musa berkata kepada bangsa Israel, "Hari ini harus diperingati untuk seterusnya, karena pada hari ini kamu meninggalkan Mesir -- tempat kamu diperbudak -- oleh pertolongan TUHAN yang telah membawa kamu ke luar dengan mujizat-mujizat yang sangat besar. Ingatlah, selama merayakan peristiwa ini tiap-tiap tahun, janganlah kamu memakai ragi sama sekali, bahkan jangan menyimpan ragi di rumahmu.

ENDE: Musa lalu berkata kepada bangsa (Israel): "Peringatilah hari ini, waktu kamu keluar dari Mesir, dari rumah perbudakan itu; sebab dengan tangan jang kuat Jahwe telah mengantar kamu keluar dari sana. Maka dari itu djanganlah makan jang beragi!

Shellabear 1912: Maka kata Musa kepada orang kaum itu: "Ingatlah kamu akan hari ini yaitu hari yang kamu keluar dari Mesir tempat perhambaan itu karena dengan kuasa tangan-Nya kamu telah dibawa Allah keluar dari sini maka barang yang beragi itu janganlah dimakan.

Leydekker Draft: Bermula katalah Musaj kapada khawm 'itu; 'ingatlah 'akan 'ini djuga harij, pada jang mana kamu sudah kaluwar deri dalam Mitsir, deri dalam rumah-rumah perhamba`an 'itu; karana dengan karas tangannja Huwa sudah kaluwarkan kamu deri sini: tagal 'itu barang chamir tijada 'akan dimakan.

AVB: Lalu berpesanlah Musa kepada orang Israel, “Peringatilah hari ini iaitu hari apabila kamu keluar dari Mesir, dari tempat perhambaan, kerana dengan kuasa tangan-Nya TUHAN telah membawa kamu keluar dari sana maka sesuatu apa-apa pun yang beragi tidak boleh kamu makan.


TB ITL: Lalu berkatalah <0559> Musa <04872> kepada <0413> bangsa <05971> itu: "Peringatilah <02142> hari <03117> ini <02088>, sebab <0834> pada hari ini kamu keluar <03318> dari Mesir <04714>, dari rumah <01004> perbudakan <05650>; karena <03588> dengan kekuatan <02392> tangan-Nya <03027> TUHAN <03068> telah membawa <03318> <00> kamu keluar <00> <03318> dari sana <02088>. Sebab itu tidak <03808> <00> boleh dimakan <0398> sesuatupun <00> <03808> yang beragi <02557>.


Jawa: Nabi Musa banjur dhawuh marang para umat: “Dina iki padha pengetana, marga ing dina iki kowe padha metu saka ing tanah Mesir, saka ing pangawulan; awitdene Pangeran Yehuwah anggone wus ngentasake kowe klawan asta kang rosa, mulane aja mangan sadhengah apa kang mawa ragi.

Jawa 1994: Préntahé Musa marang bangsa Israèl mengkéné, "Dina iki pèngetana, yakuwi dina enggonmu padha metu saka ing tanah Mesir, panggonanmu dadi batur-tukon. Iya ing dina kuwi enggoné Gusti Allah merdikakaké kowé kabèh saka pangwasané wong Mesir. Aja padha mangan roti nganggo ragi.

Sunda: Musa misaur ka jalma rea, "Poe ieu poean maraneh kaluar ti Mesir, ti tempat maraneh diperbudak, kudu dieling-eling. Karana poe ieu PANGERAN ngaluarkeun maraneh ti eta nagara kalawan digjaya. Dina poe ieu maraneh teu meunang ngadahar roti make ragi.

Madura: Dhabuna Mosa ka bangsa Isra’il, "E are reya PANGERAN mabebas ba’na kalaban kobasana se raja, sampe’ ba’na ngenneng kalowar dhari Messer, kennengnganna ba’na odhi’ ekadunor oreng. Daddi parengeddi are reya. Ja’ ngakan roti se eragi’i.

Bali: Dane Musa raris mapidarta ring bangsa Israele sapuniki: “Pada elingangja rahinane sane mangkin puniki. Santukan ring rahinane puniki parasemeton bebas saking panegara Mesir, saking genah parasemetone mamanjak. Rahinane puniki rahina Ida Sang Hyang Widi Wasa sane sampun nuntun parasemeton makaon saking panegara Mesir malantaran antuk kuasan Idane sane ageng. Punika awinanipun sampunang pisan semeton ngajengang roti sane madaging ragi.

Bugis: Makkedani Musa lao ri bangsa Israélié, "Iyaé essoé PUWANGNGE paleppe’ko sibawa akuwasan-Na iya battowaé, angkanna mulléi massu polé ri Maséré, onrommu ripowata. Rimakkuwannanaro, paréngngerangiwi iyaé essoé. Aja’na muwanré roti iya engkaé raginna.

Makasar: Nakanamo Musa mae ri bansa Israel, "Anne alloa Nalappassang mako Batara lalang koasa malompoNa, sa’genna akkulle mako assulu’ battu ri Mesir, tampa’nu nipare’ ata. Lanri kammana anjo, pakalompomi anne alloa. Teako angnganrei roti ammakea pa’gambang.

Toraja: Ma’kadami Musa lako tu to buda, nakua: Kilalai te allo iate, iamotu allo katassurammi lan mai tondok Mesir, lan mai banua minii dipokaunan, belanna tete dio lima mawatang anNa solangkomi PUANG tassu’ indete. Iamo bannangna to na iatu keraginna tae’ mima’din ungkandei.

Karo: Ikataken Musa man bangsa Israel nina, "Ingetlah wari enda, warina kam nadingken Mesir, inganndu iperbudak. Enda me wari TUHAN mulahi kam alu KuasaNa si mbelin. La banci ipanndu roti si itama ragi.

Simalungun: Jadi nini si Musa ma dompak bangsa ai, “Ingat nasiam ma ari on, parluar nasiam hun Masir, hun rumah parjabolonan, ai marhitei tangan na gogoh do ipaluar Jahowa nasiam hunjai; ulang ipangan nasiam na niigaran.

Toba: Jadi didok si Musa ma tu bangso i: Ingot hamu ma ari sadari on, haruruarmuna sian Misir, sian bagas parhatobanan, ai marhitehite tangan na gogo diparuar Jahowa hamu sian i, so tung dipangan hamu na niigaran.


NETBible: Moses said to the people, “Remember this day on which you came out from Egypt, from the place where you were enslaved, for the Lord brought you out of there with a mighty hand – and no bread made with yeast may be eaten.

NASB: Moses said to the people, "Remember this day in which you went out from Egypt, from the house of slavery; for by a powerful hand the LORD brought you out from this place. And nothing leavened shall be eaten.

HCSB: Then Moses said to the people, "Remember this day when you came out of Egypt, out of the place of slavery, for the LORD brought you out of here by the strength of His hand. Nothing leavened may be eaten.

LEB: Then Moses said to the people, "Remember this day––the day when you left Egypt, the land of slavery. The LORD used his mighty hand to bring you out of there. Don’t eat anything made with yeast.

NIV: Then Moses said to the people, "Commemorate this day, the day you came out of Egypt, out of the land of slavery, because the LORD brought you out of it with a mighty hand. Eat nothing containing yeast.

ESV: Then Moses said to the people, "Remember this day in which you came out from Egypt, out of the house of slavery, for by a strong hand the LORD brought you out from this place. No leavened bread shall be eaten.

NRSV: Moses said to the people, "Remember this day on which you came out of Egypt, out of the house of slavery, because the LORD brought you out from there by strength of hand; no leavened bread shall be eaten.

REB: Then Moses said to the people, “Remember this day, the day on which you have come out of Egypt, the land of slavery, because the LORD by the strength of his hand has brought you out. Nothing leavened may be eaten this day,

NKJV: And Moses said to the people: "Remember this day in which you went out of Egypt, out of the house of bondage; for by strength of hand the LORD brought you out of this place . No leavened bread shall be eaten.

KJV: And Moses said unto the people, Remember this day, in which ye came out from Egypt, out of the house of bondage; for by strength of hand the LORD brought you out from this [place]: there shall no leavened bread be eaten.

AMP: And Moses said to the people, [Earnestly] remember this day in which you came out from Egypt, out of the house of bondage {and} bondmen, for by strength of hand the Lord brought you out from this place; no leavened bread shall be eaten.

NLT: So Moses said to the people, "This is a day to remember forever––the day you left Egypt, the place of your slavery. For the LORD has brought you out by his mighty power. (Remember, you are not to use any yeast.)

GNB: Moses said to the people, “Remember this day -- the day on which you left Egypt, the place where you were slaves. This is the day the LORD brought you out by his great power. No leavened bread is to be eaten.

ERV: Moses said to the people, “Remember this day. You were slaves in Egypt, but on this day the LORD used his great power and made you free. You must not eat bread with yeast.

BBE: And Moses said to the people, Let this day, on which you came out of Egypt, out of your prison-house, be kept for ever in memory; for by the strength of his hand the Lord has taken you out from this place; let no leavened bread be used.

MSG: Moses said to the people, "Always remember this day. This is the day when you came out of Egypt from a house of slavery. GOD brought you out of here with a powerful hand. Don't eat any raised bread.

CEV: Moses said to the people: Remember this day in the month of Abib. It is the day when the LORD's mighty power rescued you from Egypt, where you were slaves. Do not eat anything made with yeast.

CEVUK: Moses said to the people: Remember this day in the month of Abib. It is the day when the Lord's mighty power rescued you from Egypt, where you were slaves. Do not eat anything made with yeast.

GWV: Then Moses said to the people, "Remember this day––the day when you left Egypt, the land of slavery. The LORD used his mighty hand to bring you out of there. Don’t eat anything made with yeast.


NET [draft] ITL: Moses <04872> said <0559> to <0413> the people <05971>, “Remember <02142> this <02088> day <03117> on which <0834> you came out <03318> from Egypt <04714>, from the place <01004> where you were enslaved <05650>, for <03588> the Lord <03068> brought <03318> you out <03318> of there with a mighty <02392> hand <03027>– and no <03808> bread made with yeast <02557> may be eaten <0398>.


  Share Facebook  |  Share Twitter

Studi lengkap, lihat: Alkitab SABDA.

 <<  Keluaran 13 : 3 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel