Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [NET]     [PL]  [PB] 
 <<  Ulangan 4 : 42 >> 

NETBible: Anyone who accidentally killed someone without hating him at the time of the accident could flee to one of those cities and be safe.


AYT: Siapa pun yang membunuh seseorang dengan tidak sengaja dan tidak memusuhinya dapat melarikan diri ke salah satu dari kota-kota itu dan dia tidak akan dibunuh.

TB: supaya orang yang membunuh sesamanya manusia dengan tidak sengaja dan dengan tidak memusuhinya lebih dahulu, dapat melarikan diri ke sana, sehingga ia, apabila melarikan diri ke salah satu kota itu, dapat tetap hidup.

TL: supaya boleh lari ke sana segala orang pembunuh yang telah membunuh samanya manusia dengan tiada sengajanya, sedang tiada dibencinya akan dia dari kemarin atau kemarinnya, dan supaya dengan lari kepada salah suatu negeri itu dapat dilepaskannya nyawanya,

MILT: supaya orang yang membunuh sesamanya manusia dengan tidak merencanakan dan dengan tidak membencinya terlebih dahulu, dapat melarikan diri ke sana, sehingga dia, apabila melarikan diri ke salah satu kota itu, dapat tetap hidup.

Shellabear 2010: supaya seorang yang membunuh sesamanya tanpa sengaja dan tanpa membenci orang itu sebelumnya dapat melarikan diri ke sana. Jika ia melarikan diri ke salah satu kota itu, maka ia dapat tetap hidup.

KS (Revisi Shellabear 2011): supaya seorang yang membunuh sesamanya tanpa sengaja dan tanpa membenci orang itu sebelumnya dapat melarikan diri ke sana. Jika ia melarikan diri ke salah satu kota itu, maka ia dapat tetap hidup.

KSKK: tempat orang yang dengan tidak sengaja telah membunuh sesamanya boleh melarikan diri, orang yang belum pernah mempunyai musuh sebelumnya. Ia harus melarikan diri ke salah satu kota itu sehingga ia bisa selamat.

VMD: Kota-kota itu menjadi kota perlindungan bagi orang yang membunuh sesamanya dengan tidak sengaja dan tidak membencinya sebelumnya. Orang itu dapat melarikan diri ke salah satu kota itu dan tinggal di sana.

TSI: Tujuannya, kalau seseorang tidak sengaja membunuh orang lain, bukan karena bermusuhan, dia bisa melarikan diri ke salah satu dari tiga kota tersebut. Dengan demikian, orang yang membunuh tanpa sengaja tidak akan dibunuh oleh keluarga korban sebelum kasus itu diadili.

BIS: menjadi kota suaka, tempat orang dapat menyelamatkan diri kalau ia dengan tidak sengaja telah membunuh orang yang bukan musuhnya. Ia dapat melarikan diri ke salah satu kota itu supaya tidak dibunuh juga.

TMV: Kota-kota itu menjadi tempat seseorang menyelamatkan diri, jika dengan tidak sengaja dia membunuh seorang yang bukan musuhnya. Orang yang telah membunuh itu boleh lari ke salah satu kota itu dan dia tidak akan dibunuh.

FAYH: Setiap orang yang membunuh seseorang dengan tidak sengaja dan tanpa permusuhan dapat lari ke sana untuk mendapatkan perlindungan, sehingga ia tetap hidup.

ENDE: supaja orang pembunuh jang membunuh sesamanja dengan tidak sengadja dan sebelumnja tidak menaruh bentji kepadanja, dapat melarikan diri kesana, sehingga dengan mengungsi kesalah satu kota itu, ia dapat menjelamatkan hidupnja.

Shellabear 1912: supaya dapat lari kesana segala orang pembunuh yang telah membunuh sesamanya manusia bukan dengan sengaja sedang tiada dibenciya akan dia dari dahulu dan supaya ia lari kepada salah satu negri itu serta melepaskan nyawanya

Leydekker Draft: Sopaja bersalindong kasana 'awrang pembunoh 'itu, jang sudah membunoh tamannja tijada dengan tahunja, sedang lagi 'ija tijada bintjij 'akan dija deri pada kalamarij dan kalamarij dihulu: sopaja dapat 'ija bersalindong kapada sabowah deri pada negerij-negerij 'ini, dan tinggal dengan hidopnja:

AVB: supaya seorang yang membunuh sesamanya tanpa sengaja dan tanpa membenci orang itu sebelumnya dapat melarikan diri ke sana. Jika dia melarikan diri ke salah sebuah kota itu, maka dia dapat tetap hidup.


TB ITL: supaya orang yang <0834> membunuh <07523> sesamanya <07453> manusia dengan tidak sengaja <01847> <01097> dan dengan tidak <03808> memusuhinya <08130> lebih dahulu <08032> <08543>, dapat melarikan diri <05127> ke sana <08033>, sehingga ia, apabila melarikan diri <05127> ke <0413> salah satu <0259> kota <05892> itu <0411>, dapat tetap hidup <02425>. [<07523> <01931> <04480>]


Jawa: supaya wong kang mateni pepadhane tanpa kajarag lan iya ora marga disengiti ing sadurunge, bisa ngungsi mrono, temah manawa ngungsi menyang ing salah sijine kutha iku, bisa lestari urip.

Jawa 1994: dadi kutha pangungsèn, yakuwi papan pangungsèné wong sing ora dijarag njalari patiné wong liya, sing dudu mungsuhé. Wong mengkono mau bisa ngungsi ing salah sawijiné kutha mau supaya ora diukum pati.

Sunda: jadi kota suaka pikeun anu nyalametkeun diri lantaran teu kahaja geus maehan jelema nu lain musuhna. Anu boga dosana kudu lumpat ngadon nyalindung ka salah sahiji ti eta kota anu tilu. Lamun geus aya di dinya henteu meunang dibales dipaehan.

Madura: epadaddi kottha sowaka, kennengnganna sowakana oreng mon ta’ etengnget mate’e oreng se banne mosona. Oreng jareya olle buru ka sala settonga kottha jareya me’ olle ta’ epate’e keya.

Bali: makadados kota pasayuban, inggih punika kota genah anake ngluputang dewek yening ipun nenten nyelapang ngamademang anak lian sane boya mesehipune. Ipun dados malaib ka salah tunggal kotane punika mangda ipun nenten kadanda pati.

Bugis: mancaji kota allinrungeng, onronna tauwé naulléi passalama’i aléna rékko dé’ nattungkaiwi mpunoi tau iya tenniyaé balinna. Weddingngi lari lao ri salaséddinna kotaéro kuwammengngi dé’ nariyunoto.

Makasar: a’jari kota palariang, iamintu tampa’na taua ampasalamaki kalenna punna tena nakunjungi nanabuno paranna tau siagang teai musunna. Akkullei lari mange ri kalase’renna anjo kotaya sollanna tena nanibuno tongi.

Toraja: kumua na iatu to papatean, tu tang naangga’i umpatei solana, tu tang untambukanni essun dolona, la mallai lako, naurunganni ma’din tuo, ke mallaimi lako misa’ kota iato,

Karo: man ingan kiam ras man ingan si aman, adi lit kalak munuh kalak si deban si gelgel nari labo musuhna, alu la sengaja. Banci ia kiam ku sada kota si telu enda ndai, gelah ula ia ibunuh.

Simalungun: ase tarbahen maporus hujai halak sibunuh jolma, na mamunuh hasomanni na so niutuskonni, anjaha seng sogam uhurni bani hinan, ase marhitei na maporus ia hubani sada humbani huta ai manggoluh hosahni:

Toba: Asa tarbahen maporus tusi halak sibunu jolma, naung mambunu donganna so tinuntunna, jala ndada dihosom ibana hian na sai laon, asa maporus ibana tu sada sian angka huta i, asa laos mangolu hosana:


NASB: that a manslayer might flee there, who unintentionally slew his neighbor without having enmity toward him in time past; and by fleeing to one of these cities he might live:

HCSB: where one could flee who committed manslaughter and killed his neighbor accidentally without previously hating him. He could flee to one of these cities and stay alive:

LEB: Those who unintentionally killed someone whom they had never hated could flee to one of these cities and save their lives.

NIV: to which anyone who had killed a person could flee if he had unintentionally killed his neighbour without malice aforethought. He could flee into one of these cities and save his life.

ESV: that the manslayer might flee there, anyone who kills his neighbor unintentionally, without being at enmity with him in time past; he may flee to one of these cities and save his life:

NRSV: to which a homicide could flee, someone who unintentionally kills another person, the two not having been at enmity before; the homicide could flee to one of these cities and live:

REB: to be places of refuge for the homicide who kills someone without malice aforethought. If he took sanctuary in one of these cities his life would be safe.

NKJV: that the manslayer might flee there, who kills his neighbor unintentionally, without having hated him in time past, and that by fleeing to one of these cities he might live:

KJV: That the slayer might flee thither, which should kill his neighbour unawares, and hated him not in times past; and that fleeing unto one of these cities he might live:

AMP: That the manslayer might flee there, who slew his neighbor unintentionally and had not previously been at enmity with him, that fleeing to one of these cities he might save his life:

NLT: where anyone who had accidentally killed someone without having any previous hostility could flee for safety.

GNB: to which a man could escape and be safe if he had accidentally killed someone who had not been his enemy. He could escape to one of these cities and not be put to death.

ERV: Any person who killed someone by accident and not out of hate could run away to one of these three cities and not be put to death.

BBE: To which anyone causing the death of his neighbour in error and not through hate, might go in flight; so that in one of these towns he might be kept from death:

MSG: to which someone who had unintentionally killed a person could flee and find refuge. If the murder was unintentional and there was no history of bad blood, the murderer could flee to one of these cities and save his life:

CEV: (4:41)

CEVUK: (4:41)

GWV: Those who unintentionally killed someone whom they had never hated could flee to one of these cities and save their lives.


NET [draft] ITL: Anyone who <0834> <07523> accidentally <01847> <01097> killed <07523> <07523> someone <07453> without <03808> hating <08130> him <01931> at the time <08543> of the accident <08032> could flee <05127> to <0413> one <0259> of <04480> those <0411> cities <05892> and be safe <02425>.


  Share Facebook  |  Share Twitter

Studi lengkap, lihat: Alkitab SABDA.

 <<  Ulangan 4 : 42 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel