Alkitab Mobile SABDA
[VER] : [TB]     [PL]  [PB] 
 <<  1 Raja-raja 3 : 27 >> 

TB: Tetapi raja menjawab, katanya: "Berikanlah kepadanya bayi yang hidup itu, jangan sekali-kali membunuh dia; dia itulah ibunya."


AYT: Lalu, raja menjawab dan berkata, “Berikan anak yang hidup kepada perempuan yang pertama. Janganlah membunuhnya karena dialah ibunya.”

TL: Maka pada masa itu sahut baginda, titahnya: Berikanlah olehmu anak yang hidup itu kepada perempuan itu, janganlah kamu bunuh, karena ia itulah emaknya.

MILT: Tetapi raja menjawab dan berkata, "Berikan anak yang hidup itu kepadanya, jangan sekali-kali membunuhnya, dialah ibunya."

Shellabear 2010: Lalu raja berkata, “Berikanlah kepadanya anak yang hidup itu. Jangan sekali-kali dibunuh. Dialah ibunya.”

KS (Revisi Shellabear 2011): Lalu raja berkata, "Berikanlah kepadanya anak yang hidup itu. Jangan sekali-kali dibunuh. Dialah ibunya."

KSKK: Maka raja pun berkata, "Berikanlah anak yang hidup itu kepada perempuan yang pertama dan selamatkanlah jiwanya. Dialah ibunya."

VMD: Kemudian Raja Salomo mengatakan, “Berhenti, jangan bunuh bayi itu. Berikan dia kepada perempuan yang pertama. Dialah ibu yang sesungguhnya.”

BIS: Maka berkatalah Salomo, "Jangan bunuh bayi itu! Serahkan kepada wanita yang pertama itu--dialah ibunya."

TMV: Kemudian Raja Salomo bertitah, "Jangan bunuh anak itu! Berikanlah anak itu kepada perempuan yang pertama. Dialah ibunya."

FAYH: Lalu berkatalah raja, "Berikan bayi itu kepada perempuan yang tidak rela anak itu dibelah, karena dialah ibunya!"

ENDE: Lalu radja angkat bitjara, katanja: "Berikanlah kanak2 jang hidup itu kepada dia dan djanganlah kamu bunuh, sebab itu dia ibunja!"

Shellabear 1912: Maka jawab baginda: "Berikan kanak-kanak yang hidup itu kepada perempuan ini jangan sekali-kali dibunuh, maka ia ibunya."

Leydekker Draft: Tatkala 'itu sahutlah Sulthan, dan sabdalah; berikanlah kamu pada parampuwan 'itu 'anakh jang hidop 'itu, dan hubaja-hubaja djalan mematikan dija: 'ijalah djuga 'ibunja.

AVB: Lalu raja berkata, “Berikanlah anak yang hidup itu kepada perempuan yang pertama. Jangan sekali-kali dibunuh. Dialah ibunya.”


TB ITL: Tetapi raja <04428> menjawab <06030>, katanya <0559>: "Berikanlah <05414> kepadanya bayi <03205> yang hidup <02416> itu, jangan <03808> sekali-kali membunuh <04191> <04191> dia; dia <01931> itulah ibunya <0517>."


Jawa: Nanging Sang Prabu mangsuli, pangandikane: “Bayi kang urip iku sira wenehna marang wong wadon kae, aja pisan-pisan sira pateni. Wong wadon kae biyunge.”

Jawa 1994: Suléman banjur ngandika, "Bayiné aja dipatèni. Pasrahna marang wong wadon sing kapisan. Kuwi embokné."

Sunda: Nimbalan Raja Suleman, "Tong dipaehan! Bikeun eta orok ka nu ulaheun orokna dipaehan. Ema indung benerna."

Madura: Dhabuna Rato Sulaiman, "Ella ja’ pate’e babaji’ jareya! Bagi ka babine’ se acaca dha’-adha’ gella’ — jareya se bendher ebuna."

Bali: Sasampune punika Ida Sang Prabu Salomo raris ngandika sapuniki: “Buungang ngamatiang rarene ento. Serahang rarene ento teken anake luh ane pangawit, sawireh ia memen rarene ento ane sasajaane.”

Bugis: Namakkedana Salomo, "Aja’ muwunoi iyaro ana’loloé! Abbéréyangngi lao ri makkunrai mammulangngéro — aléna ritu indo’na."

Makasar: Jari nakanamo Salomo, "Teako bunoi anjo anaka! Sareangi anjo baine rioloa sumpaeng, nasaba’ iami anjo amma’na."

Toraja: Mebalimi tu datu sia ma’kada nakua: Ia miben tu pia tuo, sia inang tae’mi la umpatei, belanna iamoto tu indo’na.

Karo: Kenca bage nina Raja Salomo, "Ula bunuh anak e! Bereken man diberu si pemena, ia kap nandena si tuhu-tuhu."

Simalungun: Dob ai nini raja ai ma mambalosi, “Bere nasiam ma dakdanak na manggoluh in bani naboru on, ulang bunuh nasiam ai, on do inangni.”

Toba: Dung i ninna rajai ma mangalusi: Lehon hamu ma posoposo na mangolu i tu parompuan on, unang be bunu hamu, on do inana.


NETBible: The king responded, “Give the first woman the living child; don’t kill him. She is the mother.”

NASB: Then the king said, "Give the first woman the living child, and by no means kill him. She is his mother."

HCSB: The king responded, "Give the living baby to the first woman, and don't kill him. She is his mother."

LEB: The king replied, "Give the living child to the first woman. Don’t kill him. She is his mother."

NIV: Then the king gave his ruling: "Give the living baby to the first woman. Do not kill him; she is his mother."

ESV: Then the king answered and said, "Give the living child to the first woman, and by no means put him to death; she is his mother."

NRSV: Then the king responded: "Give the first woman the living boy; do not kill him. She is his mother."

REB: The king then spoke up: “Give the living baby to the first woman,” he said; “do not kill it. She is its mother.”

NKJV: So the king answered and said, "Give the first woman the living child, and by no means kill him; she is his mother."

KJV: Then the king answered and said, Give her the living child, and in no wise slay it: she [is] the mother thereof.

AMP: Then the king said, Give her [who pleads for his life] the living baby, and by no means slay him. She is the child's mother.

NLT: Then the king said, "Do not kill him, but give the baby to the woman who wants him to live, for she is his mother!"

GNB: Then Solomon said, “Don't kill the child! Give it to the first woman -- she is its real mother.”

ERV: Then King Solomon said, “Stop, don’t kill the baby. Give him to this woman. She is the real mother.”

BBE: Then the king made answer and said, Give her the child, and do not put it to death; she is the mother of it.

MSG: The king gave his decision: "Give the living baby to the first woman. Nobody is going to kill this baby. She is the real mother."

CEV: Solomon said, "Don't kill the baby." Then he pointed to the first woman, "She is his real mother. Give the baby to her."

CEVUK: Solomon said, “Don't kill the baby.” Then he pointed to the first woman, “She is his real mother. Give the baby to her.”

GWV: The king replied, "Give the living child to the first woman. Don’t kill him. She is his mother."


NET [draft] ITL: The king <04428> responded <06030>, “Give <05414> the first woman the living <02416> child <03205>; don’t <03808> kill <04191> him. She <01931> is the mother <0517>.”


  Share Facebook  |  Share Twitter

Studi lengkap, lihat: Alkitab SABDA.

 <<  1 Raja-raja 3 : 27 >> 

Bahan Renungan: SH - RH - ROC
Download
Alkitab ANDROID
Kamus Alkitab
Kamus Bahasa
Kidung Jemaat
Nyanyikanlah Kidung Baru
Pelengkap Kidung Jemaat
Alkitab.mobi
Copyright
Alkitab.SABDA.org
Android.SABDA.org
SABDA.APP
BaDeNo
Bantuan
Dual Panel Dual Panel